SIFAT KOLIGATIF LARUTAN

1.    Penurunan Tekanan Uap Larutan

Perhatikan gambar illutrasi tekanan uap yang dihasilkan oleh pelarut dan larutan berikut :

   

Dari illutrasi gambar di atas, tekanan uap yang dihasilkan pelarut lebih banyak dari tekanan uap yang dihasilkan oleh larutan, atau dengan kata lain tekanan uap pelarut murni lebih besar dari tekanan uap larutan.

Perhatikan data berikut ini :
Dari data diatas, dapat disimpulkan :
a). Tekanan uap pelarut murni lebih besar dari tekanan uap larutan.
b). Tekanan uap larutan akan menghasilkan tekanan uap yang sama jika
     fraksi mol zat terlarutnya sama.
c). Semakin besar fraksi mol zat terlarut, tenan uap larutan yang dihasilkan
     semakin rendah.

2. Kenaikan Titik Didih

 

3. Penurunan Titik Beku

4. Tekanan Osmosis

Komentar